Mengenal Ciri Kain Katun Jenis Kombed dan Kelebihannya
|

Mengenal Ciri Kain Katun Jenis Kombed dan Kelebihannya

Katun kombed adalah salah satu jenis katun berkualitas untuk pembuatan pakaian khususnya kebanyakan untuk bahan kain kaos. Katun ini juga jadi bahan yang paling banyak digunakan konveksi untuk produksi baju. Sifatnya lembut sehingga nyaman di kulit. Kain ini dinamakan kombed karena melewati proses combing (proses penyisiran serat agar menjadi lurus, sejajar dan teratur) dalam pembuatannya….

Apa Saja Bahan Kain yang Baik Untuk Pakaian Jenis Kemeja

Apa Saja Bahan Kain yang Baik Untuk Pakaian Jenis Kemeja

Bahan kemeja yang bagus banyak diburu untuk pembuatan pakaian berkualitas. Kemeja ini akhirnya bisa jadi pakaian untuk banyak keperluan. Misalnya ialah kemeja untuk acara formal, casual, hingga seragam. Karena penggunaannya yang penting inilah maka pemilihan kain haruslah teliti dan pastikan yang terbaik. Masing-masing bahan tersebut memiliki ciri tersendiri. Baca Juga: Pengertian Kemeja Sebagai Pakaian Formal…