Jas Almamater Sebagai Pakaian Identitas Lembaga Pendidikan

Jas Almamater Sebagai Pakaian Identitas Lembaga Pendidikan

Bagi seorang mahasiswa, pasti sudah tak asing lagi tentang apa itu jas almamater sebagai pakaian khas kampusnya sendiri. Jas alamamater merupakan pakaian penting para mahasiswa yang kuliah di sebuah perguruan tinggi atau universitas. Bukan hanya itu, tiap kampus pun memiliki desain jas yang berbeda dengan kampus lainnya. Seperti apa Jas Almamater untuk Mahasiswa? Lalu apa…

4 Jenis Jas Beserta Sejarah Perkembangannya
| |

4 Jenis Jas Beserta Sejarah Perkembangannya

Bagi Anda yang sering datang ke acara-acara formal, tentu Anda sudah mengetahui apa itu jas, yang selalu diidentikan sebagai satu dari sekian jenis pakaian untuk pria. Selain itu, pakaian yang satu ini memiliki cukup banyak variasi model dan gaya. Apa Itu Jas dan Bagaimana Sejarah Perkembangannya? Sebelum membicarakan sejarah perkembangannya, ada baiknya Anda mengetahui apa…

Jenis-Jenis Wearpack untuk Keamanan Bekerja

Jenis-Jenis Wearpack untuk Keamanan Bekerja

Apa itu wearpack dan apa manfaat menggunakan jenis pakaian yang satu itu? Apabila Anda pernah mendatangi bengkel, dan melihat montir-montirnya atau melihat petugas pemadam kebakaran dengan pakaiannya yang begitu khas, mereka sedang menggunakan APD. Sama halnya ketika anda melihat pekerja proyek di sebuah Proyek Konstruksi. Hal tersebut merupakan salah satu jenis pakaian khusus bagi pekerja,…

Cara Mengenali Konveksi Jogja Murah dan Terpercaya
| | | | |

Cara Mengenali Konveksi Jogja Murah dan Terpercaya

Konveksi murah Jogja adalah jasa yang telah membantu banyak orang baik individu maupun instansi. Terutama adalah bagi mereka yang membutuhkan jasa pembuatan kaos hingga seragam untuk segala keperluan. Di sinilah ada banyak produk yang beraneka ragam kualitas dan juga macamnya. Siapa Yang Membutuhkan Konveksi Murah Jogja? Seperti yang telah diterangkan di atas bahwa konveksi murah…

Tips Memilih Jasa Konveksi Baju Online Berkualitas
| |

Tips Memilih Jasa Konveksi Baju Online Berkualitas

Konveksi online kini menjadi solusi yang memudahkan siapa saja dalam membuat pakaian dalam jumlah besar. Baik itu pakaian untuk seragam kerja, komunitas hingga seragam sekolah tentunya sangat membutuhkan jasa ini. Salah satu keunggulannya adalah bisa dipesan kapan saja dan dimana saja. Jadi, jika ingin memesan pakaian seragam maka tak perlu datang ke konveksi langsung. Dengan…

Penggunaan Kain Drill Untuk Kemeja
|

Penggunaan Kain Drill Untuk Kemeja

Bahan kain drill adalah salah satu jenis bahan yang dipakai dalam konveksi. Kain ini sendiri merupakan jenis kain yang dipintal dengan tekstur yang miring ataupun diagonal. Serat kain memiliki jalinan benang yang kuat. Karenanya, pemakaiannya banyak diaplikasikan untuk kemeja. Banyak pula yang memakainya sebagai seragam kerja atau seragam komunitas dengan segala kelebihan yang dimiliki. Karakter Bahan…

Peluang Bisnis Laundry Yang Menjanjikan

Peluang Bisnis Laundry Yang Menjanjikan

Usaha laundry adalah salah satu peluang usaha yang menjanjikan. Banyak yang menjadikannya sebagai usaha rumahan dan sampingan. Usaha ini membantu banyak orang untuk menjadikan pakaian lebih bersih, wangi, dan rapi tanpa harus mencucinya sendiri baik dengan tangan maupun mesin cuci. Melihat Peluang Usaha Laundry Jenis usaha ini dibutuhkan banyak orang. Terutama bagi yang tidak memiliki waktu…

Apa Itu Kaos Polo dan Bagaimana Sejarah Perkembangannya

Apa Itu Kaos Polo dan Bagaimana Sejarah Perkembangannya

Sejarah kaos polo diawali dengan kegunaan kaos ini sebagai pakaian olahraga. Sebagai salah satu dari banyak jenis kaos, keberadaan kaos polo memberikan solusi bagi yang ingin bergerak lebih nyaman dan lincah saat berolahraga. Karenanya altet-attlet banyak yang mamakai kaos ini. Dalam perkembangannya, kaos polo sudah merambah dunia fashion dan jadi pakaian serba guna. Kini bukan…

Beberapa Fungsi Kegunaan Seragam Yang Menampilkan Identitas Tertentu

Beberapa Fungsi Kegunaan Seragam Yang Menampilkan Identitas Tertentu

Manfaat baju seragam sangat penting, khususnya bagi yang bekerja di perusahaan maupun instansi. Selain sebagai pelindung tubuh dan kulit, seragam juga memiliki beragam manfaat lainnya. Karena hal itulah, maka tak jarang jika instansi dan perusahaan pemerintah maupun swasta selalu menyediakan seragam khusus bagi karyawan dan staff. Beberapa Manfaat Baju Seragam Bagi Perusahaan Baju seragam sudah menjadi bagian dari segala jenis…

Cara Memilih Jenis Bahan Pakaian Dinas Harian (PDH)

Cara Memilih Jenis Bahan Pakaian Dinas Harian (PDH)

Kemeja PDH adalah salah satu pakaian terbaik untuk instansi pemerintahan maupun swasta. Staff yang memakainya bukan hanya bisa bekerja dengan nyaman, namun juga rapi dan elegan. Karenanya, pembuatan kemeja ini harus memperhatikan bahan. Pasalnya, ada banyak bahan yang bisa dipilih, namun anda harus memilihnya dengan cermat.. Jenis-Jenis Kain Kemeja PDH PDH atau Pakaian Dinas Harian…